Berita
Oleh Fitriani pada hari Jumat, 14 Jun 2019 - 16:22:15 WIB
Bagikan Berita ini :

Berbaur dengan Massa, Ketum FPI Ingin Amankan Aksi Dari Penyusup

tscom_news_photo_1560504135.jpg
(Sumber foto : Fitriani)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Front Pembela Islam (FPI), Sobri Lubis turut hadir berbaur dengan sejumlah aksi massa di Jalan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, pada Jumat (14/06/2019).

Saat ditanya oleh sejumlah jurnalis, Sobri Lubis, menuturkan, bahwa keikutsertaannya dan laskar FPI dalam rangka ikut mengamankan massa aksi dari penyusup. "Laskar FPI turun hari ini dalam rangka keamanan, kami datang untuk mengawasi adanya penyusup," ujar Sobri Lubis.

Pada kesempatan itu, Sobri juga menegaskan, bahwa keikutsertaannya dan Laskar FPI dalam aksi kali ini, bukan sebagai bentuk dukungan terhadap Prabowo. Ia mengaku ini inisiatif FPI tanpa adanya kordinasi dengan Prabowo.

"kita datang kesini bukan urusan poltik, kita untuk kebenaran, kita mau dukung Mahkamah Konstitusi (MK), ini hak warga negara untuk menyampaikan pendapat. Engga ada kordinasi dengan Prabowo, ini inisiatif. Kita ingin aman," tegasnya.

Apapun yang terjadi, Sobri kembali menerangkan, pihaknya akan terima, kita turun bukan karena dukung 02. "Kita ingin penegakan kebenaran," ungkap Sobri singkat.

tag: #fpi  #mahkamah-konstitusi  #pilpres-2019  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement
Berita Lainnya
Berita

Ketua Fraksi PKS Soal Serangan Iran: Israel Biang Kerok Konflik dan Instabilitas Dunia

Oleh Sahlan Ake
pada hari Selasa, 16 Apr 2024
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Ketua Fraksi PKS Jazuli Juwaini menyesalkan eskalasi konflik Timur Tengah yang memanas akibat serangan drone-drone dan rudal balistik Iran ke wilayah (pendudukan) Israel. ...
Berita

Arus Balik Lebaran, KAI Catat 47 Ribu Orang Masuk Jakarta

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --PT Kereta Api Indonesia (KAI) mencatat jumlah penumpang yang masuk Jakarta pada arus balik Lebaran hari ini, Senin (15/4/2024), mencapai 47.613 orang. Angka ini meningkat ...