Oleh Ahmad Syaikh pada hari Selasa, 29 Okt 2019 - 16:36:01 WIB
Bagikan Berita ini :

Temui Mahfud, Dubes Australia Bahas Sejumlah Isu

tscom_news_photo_1572341761.jpg
Gary Quinlan AO (Sumber foto : Istimewa)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -- Duta Besar Australia untuk Indonesia Gary Quinlan AO menemui Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD untuk membahas sejumlah isu.

Menurut Gary, pertemuan tersebut lebih membahas kerja sama dan kolaborasi antarkedua negara dalam berbagai bidang.

Pasalnya, Indonesia dan Australia selama ini memiliki hubungan kemitraan yang kuat dalam berbagai bidang, termasuk bidang penegakan hukum dan keadilan, namun ketika disinggung mengenai isu Papua, Gary menyatakan tidak membahas isu yang spesifik dengan Mahfud.

"We don"t talk about specific issues, we talk about many issues, mainly about operational, legal security cooperation, counter terrorism, law enforcement," kata dia di kantor Kemenko Polhukam di Jakarta, Selasa (29/10/2019).

Maklum, sebelum kedatangan Dubes Australia di kantor Kemenko Polhukam, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian terlebih dahulu datang menemui Mahfud.

Kedatangan Tito untuk melaporkan situasi di Papua dari hasil mendampingi Presiden berkunjung ke wilayah itu, sekaligus koordinasi sebagai menteri di bawah Kemenko Polhukam.

Jadi tidak mentgherankan jika awak media menayakan hal serupa pada Dubes Australia untuk Indonesia tersebut. (ahm)

tag: #mahfudmd  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
AMIN BANNER 01
advertisement
AMIN BANNER 02
advertisement
AMIN BANNER 03
advertisement
AMIN BANNER 04
advertisement
AMIN BANNER 06
advertisement
AMIN BANNER 08
advertisement
Lainnya
Berita

Fadel Muhammad: Fungsi Pengawasan DPD Fokus pada Masalah-Masalah di Daerah

Oleh Sahlan Ake
pada hari Jumat, 29 Mar 2024
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Wakil Ketua MPR Prof. Dr. Ir. Fadel Muhammad mengatakan fungsi pengawasan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) harus lebih diperkuat dalam pengawasan terhadap pemerintah daerah. ...
Berita

Kini Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Bank DKI kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan layanan terbaik kepada nasabah khususnya dalam layanan digital. Melalui kerja sama dengan PT Jalin Pembayaran ...