Berita
Oleh Amelinda Zaneta pada hari Selasa, 01 Mei 2018 - 11:57:27 WIB
Bagikan Berita ini :

"Kami Pastikan Tidak Akan Pilih Jokowi"

81buruh-amel-spanduk.jpg.jpg
Para buruh membentangkan spanduk bertuliskan "Sejak Anda Jadi Presiden, Kaum Buruh Makin Sengsara Kami Pastikan Tidak Akan Pilih Jokowi" saat aksi unjuk rasa memperingati May Day di Jakarta, Selasa (1/5/2018) (Sumber foto : Amelinda Zaneta/TeropongSenayan)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)--Puluhan ribu buruh tumpah ruah memadati kawasan Patung Kuda dan Istana Jakarta, Selasa (1/5/2018).

Para buruh datang dari berbagai kota di sekitar Jakarta dan luar daerah. Di antaranya berasal dari Jabodetabek, Karawang, Purwakarta, Bekasi, Cilegon.

Berdasarkan pantauan TeropongSenayan di lokasi, selain memakai seragam organisasi buruh masing-masing, mereka juga tampak membawa spanduk bertuliskan tuntutan dan aspirasi para pekerja.

Berikut tuntan dan aspirasi buruh yang dituliskan dalam spanduk yang dibawa para buruh:

"Sejak Anda Jadi Presiden, Kaum Buruh Makin Sengsara Kami Pastikan Tidak Akan Pilih Jokowi."

"Jalankan UMSP 2018 dan Skala Upah di Sektor Rumah Sakit."

"#2019GantiPresiden Turunkan Harga Beras dan BBM."(yn)

tag: #buruh  #may-day  #jokowi  #pilpres-2019  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement