Jakarta
Oleh Jihan Nadia pada hari Sabtu, 10 Agu 2019 - 11:26:02 WIB
Bagikan Berita ini :

Terkait Wagub, Anies Terus Desak DPRD DKI

tscom_news_photo_1565411162.jpeg
Teka-teki Wagub DKI (Sumber foto : Istimewa)

Administrasi Selesai, Anies Lanjut Desak DPRD DKI

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -- Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendesak agar DPRD DKI segera mempercepat agenda soal wagub,

"Sudah ada pansusnya juga. Jadi sebetulnya tinggal dipercepat saja. Sebagai proses sudah 100 persen di dewan. Harapannya ini bulan terakhir dewan bertugas, saya berharap salah satu agenda yang dituntaskan adalah soal wagub," ucap Anies dibalaikota Jakarta baru-baru ini.

Tak hanya itu, Anies juga mengaku segala proses administrasi sudah dikerjakan mulai dari dua partai pengusung mengajukan dua nama, hingga gubernur memberikan surat kepada DPRD yang sudah beberapa bulan.

"Saya kemarin disadarkan besok sudah setahun (tanpa wakil). Kami berharap dewan menyelesaikan ini secepatnya karena proses administrasinya sudah dikerjakan," tegas Anies. (ahm)

tag: #anies-baswedan  #dki-jakarta  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
PEMPEK GOLDY
advertisement
KURBAN TS -DD 2025
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Jakarta Lainnya
Jakarta

Tujuh Indikator Pelemahan Ekonomi dan Tantangan Pertumbuhan.

Oleh Tim Teropong Senayan
pada hari Sabtu, 05 Apr 2025
Situasi perekonomian Indonesia saat ini menunjukkan berbagai tanda pelemahan yang menghambat pertumbuhan ekonomi. Setidaknya terdapat tujuh indikator utama yang menggambarkan kondisi ini: 1. ...
Jakarta

Rupiah Terus Melemah: Apa yang Bisa Dilakukan?

Jakarta, 25 Maret 2025-Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS kembali mengalami tekanan signifikan. Hari ini, rupiah telah mencapai Rp16.549 per dolar AS, bahkan sempat menyentuh Rp16.639 di pasar ...