Jakarta
Oleh Alfian Risfil pada hari Selasa, 30 Jun 2015 - 23:32:53 WIB
Bagikan Berita ini :

Ahok Wajibkan Sopir Bus Mudik Diperiksa Kesehatan

10AHOK.jpg
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Sumber foto : Istimewa)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengimbau agar sopir Angkutan Kota Antarprovinsi (AKAP) dibawah naungan Dishubtrans DKI melakukan cek kesehatan sebelum mengangkut penumpang mudik Hari Raya Idul Fitri mendatang.

"Yang penting saya bilang, semua sopirnya dicek. Pake narkoba enggak, ya kan, kesehatannya gimana, sopir jantungan enggak? Minimal tahu lah," kata Ahok di Balaikota DKI Jakarta, Selasa (30/6/2015).

Ahok juga mengklaim bahwa semua unit angkutan untuk mudik sudah semua mumpuni.

“Sejauh ini sudah oke, (bus) semua dikumpulin AKAP segala macam," katanya. (mnx)

tag: #Jakarta  #Ahok  #Mudik Lebaran  #bus AKAP  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement
Jakarta Lainnya
Jakarta

Mahasiswa Kecewa dengan Sikap KPK: Ancam Akan Lapor ke Jokowi

Oleh Sahlan Ake
pada hari Rabu, 10 Agu 2022
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Menggugat kembali melakukan aksi di depan Kantor Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional (Bappenas). Massa aksi ...
Jakarta

Muncul Nama Heru Budi Hartono Pengganti Anies Baswedan, Siapa Dia?

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)- Masa jabatan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan habis masa jabatan pada 16 Oktober 2022. Mengingat Pilkada baru digelar 2024, posisi Anies akan diisi oleh penjabat ...