TSGaleri
Oleh Indra Kusuma pada hari Senin, 05 Okt 2015 - 19:13:30 WIB
Bagikan Berita ini :

Penyandang Disabilitas Hadir Saat Sidang Paripurna

39DISABILITAS_2.jpg
Sejumlah penyandang disabilitas melihat jalannya Sidang Paripurna DPR di Komplek Parlemen (5/10/2015). Mereka menyayangkan Gedung DPR yang tidak memiliki jalur khusus untuk pengguna kursi roda. (Sumber foto : Indra Kusuma)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -Sejumlah penyandang disabilitas yang merupakan anggota Pokja RUU Disabilitas melihat jalannya Sidang Paripurna DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (5/10/2015). Mereka menyayangkan akses di Gedung DPR yang kurang ramah untuk para penyandang disabilitas seperti tidak adanya jalur khusus maupun tempat khusus untuk pengguna kursi roda.

tag: #RUU Disabilitas  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
Dompetdhuafa X TS : Qurban
advertisement
TSGaleri Lainnya
TSGaleri

Wakil Presiden Jusuf Kalla Kunjungi Lokasi Banjir Bima, NTB

Oleh M Anwar
pada hari Rabu, 28 Des 2016
BIMA (TEROPONGSENAYAN)--Wakil Presiden Jusuf Kalla, Rabu (28/12/2016) mengunjungi Kota dan Kabupaten Bima, NTB untuk melihat dari dekat lokasi korban banjir. Saat tiba Wapres disambut Wakil Ketua DPR ...
TSGaleri

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Memimpin Delegasi ke Belgia

KUNJUNGAN KERJA DPR KE BELGIA--Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah memimpin rombongan DPR melakukan kunjungan kerja ke Belgia. Pada kegiatan itu rombongan antara lain bertemu dengan General Manager ...