Berita
Oleh Mandra Pradipta pada hari Minggu, 02 Jun 2019 - 12:26:21 WIB
Bagikan Berita ini :

TGB: Ani Yudhoyono Peredam Turbulensi Partai Demokrat

tscom_news_photo_1559453181.jpg
Tuan Guru Bajang (Sumber foto : Istimewa)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Selain menjadi Ibu Negara, Ani Yudhoyono juga merupakan penengah disaat banyak dinamika yang terjadi pada Partai Demokrat.

Hal itu diutarakan mantan Gubernur Nusa Tenggara Barat Muhammad Zainul Majdi atau Tuan Guru Bajang ( TGB) sekaligus mantan politisi Partai Demokrat, sebelum berlabuh ke Partai Golkar.

"Turbulensi di internal Demokrat yang mampu diredam dengan sosok beliau," kata TGB di Jakarta, Minggu (2/6/2019).

TGB pun masih mengingat momentum dimana Ani Yudhoyono memberikan pandangan saat dirinya mendukung Joko Widodo pada Pilpres 2019, ketimbang mengikuti sikap Partai Demokrat yang mendukung Prabowo Subianto.

"Beliau secara psikologis menenangkan. Mampu memberi pandangan dan masukan yang baik di antara kubu-kubu yang berseberangan," jelasnya. (ahm)

tag: #partai-demokrat  #susilo-bambang-yudhoyono-sby  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
Leap Telkom Digital
advertisement
PRAY SUMATRA
advertisement
We Stand For Palestinian
advertisement
DD MEMULIAKAN ANAK YATIM
advertisement
Berita Lainnya
Berita

TB Hasanuddin: Tiga Acuan Penting dari Kasus Penangkapan Presiden Venezuela

Oleh Sahlan Ake
pada hari Minggu, 04 Jan 2026
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Anggota Komisi I DPR RI, Mayjen TNI (Purn) TB Hasanuddin, menyampaikan tanggapan sekaligus pelajaran strategis atas penangkapan Presiden Venezuela Nicolás Maduro ...
Berita
Ribuan Pelayat Sholat Jenazah

Hidayat Nur Wahid : Almarhum KH Amal Fathullah Zarkasyi Perjuangkan UU Pesantren

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)--Ribuan pelayat menshalatkan jenazah pemimpin Pondok Pesantren Gontor KH Amal Fathullah Zarkasyi di Masjid Jami’ Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) Kampus Pusat, ...