TSGaleri
Oleh Indra Kusuma pada hari Selasa, 16 Jun 2015 - 00:04:04 WIB
Bagikan Berita ini :

Demokrat Minta Penjelasan Pemerintah Terkait Dana Aspirasi

71KONPRES_DEMOKRAT_1.jpg
(kiri-kanan): Ketua Fraksi Demokrat, Edhie Baskoro Yudhoyono , Sekjen Demokrat Hinca Panjaitan, Wakil Ketua DPR Agus Hermanto, dan juru Bicara Partai Demokrat Ruhut Sitompul, memberikan keterangan pers terkait dana aspirasi (15/6/2015) (Sumber foto : Indra Kusuma)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) -Ketua Fraksi Demokrat, Edhie Baskoro Yudhoyono, Sekjen Demokrat Hinca Panjaitan, Wakil Ketua DPR Agus Hermanto dan Juru Bicara Partai Demokrat Ruhut Sitompul memberikan keterangan pers terkait Program aspirasi pembangunan daerah pemilihan di Ruang Fraksi demokrat, Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (15/6/2015). Fraksi Partai Demokrat meminta pemerintah bisa memberikan penjelasan terkait kemunculan program dana aspirasi sebesar Rp 20 miliar setiap anggota DPR yang dalam satu tahun besarnya dana aspirasi mencapai 11,2 triliun.

tag: #Edhie Baskoro Yudhoyono  #ibas  #Hinca Panjaitan  #Agus Hermanto  #Ruhut Sitompul  #Demokrat  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement
TSGaleri Lainnya
TSGaleri

Wakil Presiden Jusuf Kalla Kunjungi Lokasi Banjir Bima, NTB

Oleh M Anwar
pada hari Rabu, 28 Des 2016
BIMA (TEROPONGSENAYAN)--Wakil Presiden Jusuf Kalla, Rabu (28/12/2016) mengunjungi Kota dan Kabupaten Bima, NTB untuk melihat dari dekat lokasi korban banjir. Saat tiba Wapres disambut Wakil Ketua DPR ...
TSGaleri

Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah Memimpin Delegasi ke Belgia

KUNJUNGAN KERJA DPR KE BELGIA--Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah memimpin rombongan DPR melakukan kunjungan kerja ke Belgia. Pada kegiatan itu rombongan antara lain bertemu dengan General Manager ...