Ragam
Oleh Jihan Nadia pada hari Rabu, 28 Nov 2018 - 13:39:50 WIB
Bagikan Berita ini :

Presiden AS pun Buru Barang Antik ke Jalan Surabaya

28barangantik.jpeg
Koleksi barang antik di Pasar Jalan Surabaya, Jakarta Pusat (Sumber foto : Jihan Nadia - TeropongSenayan)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)--Pamor pasar barang antik di Jalan Surabaya, Jakarta Pusat telah mendunia. Bahkan, Presiden Amerika Serikat (AS) pada 1994, Bill Clinton pernah berbelanja barang antik di sini.

“Di sini, meskipun kaki lima, tapi banyak pengunjung yang ke sini untuk jual beli barang-barang antik. Malah kebanyakan warga asing, seperti Eropa, Timur Tengah. Sampai-sampai, waktu itu tahun 1994, Presiden Amerika (Bill Clinton) ke sini dan beli barang antik,” ujar Mismanto, salah satu pedagang di Pasar Antik, Jalan Surabaya, Jakarta Pusat, (Rabu (28/11/2018).

Harga barang antik dijual para pedagang bisa mencapai puluhan juta.

“Banyak di sini barang seken yang sudah tua, tapi juga banyak barang-barang yang baru. Kisaran harganya antara ratusan ribu hingga puluhan juta rupiah” jelas Mismanto.

Pengunjung pasar antik bukan hanya kalangan warga Jakarta, tetapi juga warga Negara Asing.

Pasar ini, sejak zaman Pak Harto (Presiden ke-2 RI) sudah menjadi rujukan para pemburu barang antik. (plt)

tag: #  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement
Ragam Lainnya
Ragam

Film Buya Hamka Luar Biasa, Wajib Ditonton dan Perlu

Oleh Abdullah Al Faqir/Adang Suhardjo
pada hari Sabtu, 29 Apr 2023
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Ketika saya menerima undangan dari Chandra Tirta W saat itu saya sedang di Bandung, dan saya mempercepat kepulangam ke Jakarta dari rencana sebelumnya akan pulang hari ...
Ragam

Abdul Wachid Gelar Acara Bukber dan Santunan Bersama 1000 Anak-anak Yatim dan Piatu

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN)- Anggota DPR RI dari fraksi partai Gerindra, Abdul Wachid mengadakan acara buka bersama dan santunan bagi seribuan anak-anak Yatim dan Piatu di kediamannya. Rangkaian ...