Berita
Oleh Syamsul Bachtiar pada hari Minggu, 16 Agu 2015 - 11:33:35 WIB
Bagikan Berita ini :

Politikus Hanura Ini tak Persoalkan Pernyataan Menpora Soal Judi

41Dadang-Rusdiana-HanuraNetral.jpg
Dadang Rusdiana (Sumber foto : Ist)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi Partai Hanura, Dadang Rusdiana mengatakan bahwa pernyataan Menpora Imam Nachrawi yang mempersilahkan perjudian tidak masalah.

"Pernyataan Menpora tidak ada kaitannya dengan membolehkan atau melarang judi. Jadi saya tidak terlalu mempersoalkan," katanya kepada TeropongSenayan di Jakarta, Minggu (16/08/2015).

Menurut Dadang, apa yang dilontarkan Menpora merupakan realitas saat ini yang terjadi di dunia sepakbola dan apa yang dilontarkan Menpora hanyalah bentuk sindiran belaka.

"Ya mungkin Menpora lagi menyindir para pelaku mafia sepakbola, Kalau pejabat negara membolehkan judi itu salah, Kalau menyindir yang berjudi itu boleh bahkan harus, Menpora itu politisi, saya menduga dia sedang menyindir para penjudi yang suka atur-atur skor, " tutupnya. (iy)

tag: #menpora  #sepakbola  #judi  
Bagikan Berita ini :
Advertisement
IDUL FITRI 2024
advertisement
IDUL FITRI 2024 MOHAMAD HEKAL
advertisement
IDUL FITRI 2024 ABDUL WACHID
advertisement
IDUL FITRI 2024 AHMAD NAJIB
advertisement
IDUL FITRI 2024 ADIES KADIR
advertisement
Berita Lainnya
Berita

Telkom Dukung Pemulihan 82,1 Ha Lahan Kritis melalui Reboisasi 33.800 Bibit Pohon

Oleh Sahlan Ake
pada hari Jumat, 03 Mei 2024
JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Data Kementerian Kemaritiman & Investasi tahun 2022 menyebut luas lahan kritis nasional sebesar 12.744.925 Ha. Hal ini terjadi dikarenakan tidak seimbangnya penebangan ...
Berita

Peringati May Day 2024, BPJS Ketenagakerjaan Dukung Kesejahteraan Pekerja

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) --Wali Kota Administrasi Jakarta Utara, Ali Maulana Hakim mengatakan, dirinya sangat mendukung upaya-upaya peningkatan kesejahteraan pekerja atau buruh. Hal ini disampaikan ...